Icon Icon

Laman

Kumpulan Artikel


Rabu, 13 Agustus 2014

Tutorial Membuat Blog via Blogger





Sebelum memulai tutorialnya,, alangkah baiknya jika mengetahui apa sajakah bagian bagian penting yang ada dalam suatu blog,
   
1. Navbar
      Adalah salah satu bagian blog yang posisinya terletak paling atas pada blog. bagian ini terdiri dari sub bagian yaitu kolom pencarian entri, ikuti, berbagi, laprkan penyalah gunaan, blog berikut, entri baru, rancangan, dan keluar. keberadaan menu tersebut pada navbar berfungsi untuk memudahkandan mempercepat anda apabila ingin membuat post baru, mengedit elemen blog, dan keluar dari blog anda.

2. Header
       Adalah salah satu bagian blog yang posisinya terletak di bawah Navbar. Pada bagian ini biasanya berisi judul blog dan deskripsinya

3. Blog Post
       Adalah bagian yang terpenting dari blog. Bagian ini menampilkan post post yang anda publikasikan baik itu berupa artikel, gambar ataupun video.

4.Side bar
       Adalah bagian yang letaknya bersebelahan dengan blog post, tergantung dari template yang dipakai. pada bagian ini terdiri dari tampilan profil blogger dan arsip blog, tetapi masih bisa ditambahkan bagian lain dengan mengedit elemen halaman. misal seperti kalender, jam, slideshow, dan lain sebagainya

nah... sekarang kita sudah tahu bagian bagian yang terpenting dari blog,, sekarang kita lanjut ke tutorialnya...

Tutorial Blog


  1. Pertama-tama syarat untuk mendaftar Blogger adalah harus memiliki akun Gmail. nah.. untuk itu  bagi yang belum memilikinya silahkan sign up dulu disini 
  2. Bagi yang sudah punya silahkan sign in dulu disini
  3. Langkah berikutnya silahkan buka ini
  4. Jika yang keluar adalah tampilan ini silahkan klik yang dilingkari merah
  5. setelah itu isi nama tampilan profil anda, jika sudah klik langsung "lanjutkan ke blogger"
  6. setelah itu akan muncul tampilan seperti ini langsung klik saja yang dilngkari merah itu
  7. maka akan keluat tampilan ini.
  8. pada gambar di atas,, isi judul dengan judul blog yang akan kau buat dan isi alamat dengan nama alamat website blogger mu nanti. dan pilih template atau tampilan yang anda sukai. jika sudah klik "buat blog"
  9. lalu akan keluat tampilan seperti ini
  10. klik yang dilingkari warna merah maka akan keluar seperti ini
  11. Klik Entri baru,, maka akan keluar seperti ini
  12. Selanjutnya tinggal ketik saja apa yang ingin di postingkan,setelah itu klik publikasikan,
    jikalau ingin menambahkan gambar klik gambar sebelah kata klik dan untuk video ada di
     
    sebelahnya lagi, jika sudah klik publikasikan. untuk membuat lagi tinggal ulangi tahap ke 11
  13. Jika ingin melihat hasil blognya tinggal klik "Lihat blog" yang ada di sekitar pojok kiri atas. 
  14. Terimakasih telah membaca,, semoga informasi ini bermanfaat..:D
























Share This

2 komentar:

  1. Ingin mengisi waktu kosong Anda dengan mendapatkan pendapatan lebih? Bahkan bisa menjadi seorang JUTAWAN hanya karena bermain Betting Online?
    Mari segera bergabung bersama kami, S128Cash Situs Betting Online Indonesia Terbesar dan Terpercaya.
    Dengan memiliki fasilitas Terbaik dan Pelayanan CS yang PROFESIONAL, Anda semua akan merasa sangat nyaman bermain disini.
    Dan yang pastinya semua permainan Populer tersedia disini, seperti :
    - Sportsbook
    - Live Casino
    - Sabung Ayam Online
    - IDN Poker
    - Slot Games Online
    - Tembak Ikan Online
    - Klik4D

    S128Cash juga menyediakan berbagai PROMO BONUS yang tidak kalah menariknya, yaitu :
    - BONUS NEW MEMBER 10%
    - BONUS DEPOSIT SETIAP HARI 5%
    - BONUS CASHBACK 10%
    - BONUS 7x KEMENANGAN BERUNTUN !!

    Jadi, apa lagi yang Anda tunggu? Segera bergabung bersama kami.
    Hubungi kami :
    - Livechat : Live Chat Judi Online
    - WhatsApp : 081910053031

    Link Alternatif :
    - http://www.s128cash.biz

    Judi Bola

    Bola Judi

    BalasHapus

Lorde

Twitter Feed

Facebook Page

© Deny's Blog All rights reserved | Designed By Blogger Templates